Kondisi tanah yang cukup untuk membangun sebuah rumah idaman belum cukup apa bila tidak disertai tata ruang dan lahan yang tepat baik untuk pembangunan secara bertahab maupun langsung jadi.
untuk denah tata ruang kali ini terdiri dari :
- Ruang tamu
- Ruang Keluarga
- Ruang makan
- Dapur
- Ruang tidur utama dan kamar mandi
- Ruang tidur anak 3
- Musholla
- Teras depan, samping dan belakang
- Taman dalam
- Kamar mandi
Penataan ruang dengan memperhatikan kebutuhan serta adanya pencahayaan yang cukup bisa menjadi pilihan untuk membangun rumah idaman.
( untuk bentuk atap dan variasi teras depan bisa di ubah sesuai kebutuhan dan selera )
Tidak ada komentar:
Posting Komentar